TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 36:35

Konteks
36:35 Setelah Husyam mati, Hadad bin Bedad menjadi raja menggantikan dia; dialah yang memukul kalah orang Midian r  di daerah Moab, s  dan kotanya bernama Awit.

Keluaran 15:15

Konteks
15:15 Pada waktu itu gemparlah para kepala c  kaum di Edom, d  kedahsyatan e  menghinggapi orang-orang berkuasa di Moab; semua penduduk tanah Kanaan gemetar. f 

Bilangan 25:1

Konteks
Israel menyembah Baal-Peor
25:1 Sementara Israel tinggal di Sitim, j  mulailah bangsa itu berzinah k  dengan perempuan-perempuan l  Moab. m 

Yesaya 15:1

Konteks
Ucapan ilahi terhadap Moab
15:1 Ucapan z  ilahi tentang Moab 1 . a  Sungguh, dalam suatu malam Ar b -Moab sudah dirusakkan, c  dibinasakan; sungguh, dalam suatu malam Kir d -Moab sudah dirusakkan, dibinasakan!

Yesaya 25:10

Konteks
25:10 Sebab tangan TUHAN akan melindungi gunung x  ini, tetapi Moab y  akan diinjak-injak di tempatnya sendiri, sebagai jerami diinjak-injak dalam lobang kotoran.

Yeremia 25:21

Konteks
25:21 kepada Edom, j  Moab k  dan bani Amon; l 

Yeremia 48:1

Konteks
Mengenai Moab
48:1 Mengenai Moab 2 . c  Beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: "Celakalah Nebo, d  sebab kota itu sudah dibinasakan! Kiryataim e  telah menjadi malu dan direbut! Kota benteng itu menjadi malu dan terkejut:

Yehezkiel 25:8

Konteks
Nubuatan melawan Moab
25:8 Beginilah firman Tuhan ALLAH: "Oleh karena Moab h  i  berkata: Sungguh, kaum Yehuda adalah sama dengan semua bangsa lain 3 ,

Zefanya 2:9

Konteks
2:9 Sebab itu, demi Aku yang hidup--demikianlah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel--maka Moab r  akan menjadi seperti Sodom s  dan bani Amon t  seperti Gomora, yakni menjadi padang jeruju dan tempat penggalian garam dan tempat sunyi sepi sampai selama-lamanya. Sisa-sisa umat-Ku akan menjarah u  mereka dan yang masih tinggal v  dari bangsa-Ku itu akan memiliki mereka w  sebagai warisan."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:1]  1 Full Life : MOAB.

Nas : Yes 15:1

Terletak di bagian timur Laut Mati, Moab dari dahulu menjadi musuh Israel (bd. Yes 25:10; 2Raj 3:4-5; 13:20; Yeh 25:8-11). Seperti bangsa lain yang bermusuhan, mereka juga akan dimusnahkan.

[48:1]  2 Full Life : MOAB.

Nas : Yer 48:1

Negeri Moab ada di pantai timur Laut Mati. Orang Moab adalah keturunan Lot, keponakan Abraham (Kej 19:30-37), dan sering berselisih dengan Israel. Pada zaman Yeremia berbagai gerombolan Moab menyerang wilayah-wilayah Yehuda setelah Nebukadnezar menyerbu Palestina (2Raj 24:2). Yeremia menyebutkan sejumlah kota Moab yang akan dihancurkan; Moab ditaklukkan oleh pasukan Babel dan kemudian menghilang sebagai bangsa

(lihat cat. --> Yer 48:47).

[atau ref. Yer 48:47]

Nubuat lainnya tentang Moab terdapat di Yes 15:1-16:14; Yer 9:25-26; Yer 25:14-21; 27:2-3; Yeh 25:8-11; Am 2:1-3; Zef 2:8-11.

[25:8]  3 Full Life : SAMA DENGAN SEMUA BANGSA LAIN.

Nas : Yeh 25:8

Yehezkiel bernubuat bahwa Moab akan dihukum karena mereka percaya bahwa Allah Israel tidak lebih besar daripada dewa-dewa bangsa lainnya (bd. ayat Yeh 25:11).



TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA